Headlines News :
Home » » Beasiswa PPA-BBM Tahun Akademik 2013-2014

Beasiswa PPA-BBM Tahun Akademik 2013-2014

Written By ~ Erch ~ on Monday, February 25, 2013 | 05:18

Alhamdulilah bisa update Info beasiswa lagi, kali ini Gudang Beasiswa ingin berbagi info beasiswa untuk bulan Maret yaitu beasiswa BBM dan PPA jadi buat teman-teman yang ingin mengajukan beasiswa PPA dan BBM wajib baca info nya dibawah ini :

Beasiswa BBM

Jenis beasiswa yang dapat diajukan oleh siapa pun yamg berminat.semua orang yang melaksanakan setudi yang lebih tinggi mempunyai hak untuk mendapatkan biasiswa tapi perlu diingat semuanya harus sesuai dengan prosedur yang sudah ditetapkan.biasiswa diperuntukkan sebagai salah satu cara untuk dapat membantu meringankan beban biaya kuliah sehingga,penyelesaian masa studi tidak tertunda.hanya karena tidak adanya ketersediaan dana yang kita miliki. Dengan pemberian beasiswa ini, pemberi beasiswa berharap mahasiswa dapat meringankan beban orang tua/ walinya,dan kami berharap agar mahasiswa mampu meningkatkan prestasi akademiknya, serta membantu agar studi mereka dapat diselesaikan tepat waktu.

Berikut ini adalah persyaratan dan kelengkapan berkas yang harus dipenuhi.

1. Surat Rekomendasi dari Fakultas
2. Transkrip nilai terakhir
3. Fotokopi Kartu Mahasiswa
4. Fotokopi Kartu Keluarga
5. Fotokopi halaman muka buku tabungan atas nama sendiri
6. Melampirkan slip penghasilan orang tua yang disyahkan oleh pihak berwenang atau keterangan penghasilan yang diketahui oleh ketua Rt/Rw Kelurahan bagi pendaftaran PPA
7. Surat Keterangan tidak mampu atau layak mendapatkan bantuan yang dikeluarkan oleh Kelurahan setempat bagi pendaftar BBM
8. Mengisi formulir pernyataan bukan perokok aktif
9. Membuat surat pernyatakan sedang tidak menerima beasiswa dari sumber lain yang diketahui oleh Manajer Kemahasiswaan fakultas
10. Harus melampirkan foto copy nomor rekening BNI atas nama mahasiswa penerima (tidak diwakilkan);
11. Bukan perokok aktif dengan mengisi surat pernyataan (terlampir);
12. Mengisi formulir yang sudah disediakan (terlampir).
0 Comments
Tweets
Responds

0 comments:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Advertise


  •  
    Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
    Copyright © 2011. Pengumuman Kerja - All Rights Reserved
    Template Created by Creating Website Published by Mas Template
    Proudly powered by Blogger