Headlines News :
Home » » Contoh Surat Lolos Butuh Dosen

Contoh Surat Lolos Butuh Dosen

Written By ~ Erch ~ on Tuesday, June 4, 2013 | 07:40

SURAT LOLOS BUTUH adalah salah satu bagian yang dibutuhkan dalam proses pengajuan pindah homebase dosen. SURAT LOLOS BUTUH pengertian yang dimaksud Diktendik Dikti adalah Surat Pernyataan Resmi dari Pimpian PT asal yang menyatakan bahwa dosen tetap yang bersangkutan sudah keluar secara baik-baik dari PT yang dia pimpin (menyetujui pengunduran diri dari dosen tetap yang bersangkutan dan tidak keberatan dia bekerja di manapun).
format surat lulus butuh dosen, Contoh Surat Lolos Butuh Dosen, cara menulis Surat Lolos Butuh Dosen

Berikut ini adalah contoh standar dalam membuat Surat Lolos Butuh:

KOP SURAT PERGURUAN TINGGI
SURAT PERNYATAAN
TENTANG
PERSETUJUAN PENGUNDURAN DIRI DOSEN TETAP


Yang bertandatangan dibawah ini:
Nama (Rektor/Ketua/Direktur) : ………………………………………………………………..
NIDN/NIP : ………………………………………………………………………….
Jabatan : ………………………………………………………………………….
Alamat Kampus : ………………………………………………………………………….

Dengan ini menyatakan memberikan persetujuan atas pengunduran diri Saudara yang tersebut di bawah ini :
Nama (dosen tetap ybs) :…………………………………………………………………………..
NIDN : ………………………………………………………………………….
No. KTP : ………………………………………………………………………….
Alamat : ………………………………………………………………………….

Dan tidak keberatan apabila yang bersangkutan bekerja di mana saja.

Demikian Surat Pernyataan ini kami buat dalam keadaan sehat jasmani dan rohani serta tanpa adanya unsur paksaan dari pihak manapun dan Surat Pernyataan ini dapat dipergunakan sebagaimana mestinya.


……………………., …………………….. 2013
Rektor Universitas/Sekolah Tinggi/Akademik/Polteks
tanda tangan dan stempel
di atas meterai Rp 6.000
Nama Rektor/Ketua/Direktur
0 Comments
Tweets
Responds

0 comments:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

Advertise


  •  
    Support : Creating Website | Johny Template | Mas Template
    Copyright © 2011. Pengumuman Kerja - All Rights Reserved
    Template Created by Creating Website Published by Mas Template
    Proudly powered by Blogger